Make Submissions |
---|
Vol 8 No 2 (2020): JURNAL ILMIAH TEKNIK MESIN

JITM : Jurnal Ilmiah Teknik Mesin adalah salah satu media publikasi yang dikelola oleh Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Islam “45” Bekasi dan menjadi media bagi kalangan Akademisi, Peneliti, Mahasiswa dan Praktisi baik nasional maupun internasional. Jurnal ini menerima manuskrip atau artikel yang mencakup bidang keilmuan konversi energi, material, desain mekanikal, manufaktur dan otomasi serta bidang lain yang sangat berhubungan dengan ilmu mesin (dan permesinan lainnya).
Publikasi : Jurnal Ilmiah Teknik Mesin diterbitkan sebanyak dua kali dalam setahun yaitu edisi Februari dan Agustus.
JITM : Jurnal Ilmiah Teknik Mesin memiliki Nomor ISSN Online e-ISSN: 2581-0332 sejak tahun 2017
Articles
-
ANALISIS PENGARUH JARAK KAMPUH HASIL PENGELASAN BAJA SS400 TERHADAP SIFAT MEKANIK MATERIAL MENGGUNAKAN METODE GMAW
- PDF (English) Abstract views: 306 times | PDF downloaded: 395 times | Published: 10-08-2020
-
ANALISIS KETINGGIAN TOOL PUNCH RIVET TERHADAP HASIL RIVET ING CONTACT PADA SWITCH LAMPU REM MOTOR TIPE C8EA
- PDF (English) Abstract views: 125 times | PDF downloaded: 61 times | Published: 10-08-2020
-
PENGARUH PROSES HARDENING BAJA AISI 1045 TERHADAP SIFAT KEAUSAN
- PDF (English) Abstract views: 304 times | PDF downloaded: 472 times | Published: 10-08-2020
-
ANALISIS KEKUATAN TARIK LOGAM PADUAN Al-Cu-Mg SEBAGAI DUDUKAN SHOCK ABSORBER SEPEDA MOTOR
- PDF (English) Abstract views: 183 times | PDF downloaded: 329 times | Published: 10-08-2020
-
ANALISIS PENGARUH VARIASI MATERIAL CORE TERHADAP KUALITAS NIPPLE
- PDF (English) Abstract views: 179 times | PDF downloaded: 192 times | Published: 10-08-2020
-
ANALISIS EKSPERIMENTAL KINERJA TURBIN VORTEX AKIBAT PERUBAHAN TINGGI IMPELLER TIPE SUDU BERPENAMPANG LURUS
- PDF (English) Abstract views: 252 times | PDF downloaded: 254 times | Published: 10-08-2020